RODA LORI SAWIT (PKS) INDONESIA

PT Raja Teknik menyediakan berbagai macam roda untuk lori pabrik kelapa sawit (PKS). Desain, bentuk dan material dapat kami rekomendasikan untuk anda.

Beberapa material spesialis kami :

- Cast steel

Cast steel merupakan material yang paling umum di gunakan untuk roda lori sawit di Indonesia karena selain keuletan-nya yang baik, material ini juga lebih ekonomis dibandingkan material

lainnya. Namun, ketahan material ini terhadap beban, lingkungan dan counter rail yang terbatas menyebabkan umur pakai (aus) juga lebih cepat untuk material ini.

 

- S45C/C45/AISI 1045/Ck45 pre-heat treatment (hot/cold drawn, Forged)

Material S45C pre-heat treatment memiliki kekerasan lebih  tinggi dan struktur material yang lebih solid, menjadikan material ini tidak mudah retak/pecah.

Untuk diameter diatas 200mm, material ini di produksi dengan cara forging menjadikan kepadatan lebih tinggi dan ketahanan menjadi jauh lebih tinggi


- S45C/C45/AISI 1045/Ck45 pre-heat treatment + hardened

Material S45C pre-heat treatment kemudian di hardened ke ± 45HRC menjadikan material ini lebih tahan terhadap putaran roda dan lingkungan abrasif.

             

- AISI 4140 pre-heat treatment

Material ini adalah material yang tebaik untuk aplikasi Roda Lori.



Silahkan leluasa hubungi kami untuk informasi lebih lanjut

Hub. kami untuk custom ukuran, bentuk dan spek. lainnya:
PT Raja Teknik Aditama
Telp : 021-2258 5797
WA : 0822 1347 1467
Email: sales@rtateknik.com
Ecommerce: www.armasparts.com

Comments

Popular posts from this blog

SPARE PART TRUCK INDONESIA MAN, MERCEDEZ-BENZ, VOLVO, SCANIA; IVECO

DURBAL HEAVY DUTY ROD END BEARINGS AND HEAVY DUTY SPHERICAL PLAIN BEARINGS

DAIDO METAL BUSHING / MB DU BUSHING INDONESIA